Skip to main content

PEMBAHASAN ONE PIECE 896: PERTARUNGAN LUFFY DAN KATAKURI BERAKHIR IMBANG?!

Katakuri Gugur
Pada pukul 00:37 pertarungan mereka terlihat sudah berakhir.

Dunia cermin terlihat hancur lebur. Langit langit yang runtuh, lantai yang berlubang dan juga dinding yang porak poranda.

Pertarungan telah usai.

Tapi ternyata untuk sejenak kedua petarung terlihat masih mampu untuk berdiri. Meskipun pada akhirnya keduanya akhirnya tumbang.

Jadi. Menurutmu siapakah pemenangnya?

Baik. Mari masuk pada Pembahasan One Piece Chapter 896.

Permintaan Terakhir | OnePiece 896

Pertarungan Luffy dan Katakuri Telah Usai

Ya. Pertarungan berakhir pada pukul 00:37. 

Tapi siapa sangka. 10 menit kemudian 00:47, keduanya mulai mencoba untuk bangkit.

Dalam kondisi ini sebenarnya Luffy masih bisa melanjutkan pertarungan. Mengingat setelah 10 menit, ada kemungkinan haki Luffy akan pulih. 

Luffy juga telah bersiap dengan kuda-kudanya. Tapi disana ada Katakuri yang telah gugur.

Jika kita lihat kembali, Katakuri sebenarnya bangkit lebih cepat. Kemungkinan ia sudah tidak memiliki niat untuk bertarung lagi. 

Ia bangkit hanya untuk bertanya pada Luffy.

"Apakah kamu akan kembali datang kemari untuk mengalahkan Big Mom?" Katanya.

Hmmmm.....

Ya. Sejatinya pertarungan ini sebenarnya imbang.

Kenapa?

Karena pertarungan mereka sudah berakhir pada pukul 00:37. Dimana terlihat kedua petarung akhirnya jatuh tersungkur.

Serangan dari King Cobra cukup fatal mengenai perut Katakuri. Sementara serangan dari Diced Mochi terlihat juga mengenai Luffy sedikit.

Arah serangan King Cobra Lurus memukul tubuh Katakuri ke Belakang, tapi sekali serangan itu untuk sementara mampu membuat sosoknya tetap bisa berdiri sejenak.

Arah serangan Diced Mochi kemungkinan datang dari atas ke bawah. Kita pernah melihat arah serangan ini yang membuat lubang besar pada chapter sebelumnya.

Ya. Pada akhirnya Luffy pun tetap bisa berdiri sampai lubang besar tercipta bersamaan dengan habisnya waktu dari Gear Fourth.

Meskipun dua petarung ini sempat mampu berdiri, pada akhirnya tumbang.

Keduanya gugur pada serangan terakhir.

Pertarungan ini benar-benar pertarungan yang emosional. Keduanya memberikan rasa hormat meskipun mereka adalah musuh. 

Katakuri melukai dirinya ketika melihat Luffy dicurangi oleh Flambe, sementara Luffy memberikan topi yang diberikan oleh Bege untuk Katakuri.

Ya. Ia membantu Katakuri untuk menutupi wajah bagian bawahnya.

Aku sendiri tidak begitu mengerti. Katakuri bisa begitu jauh membuang harga dirinya sejak pertarungan ini berlangsung. 

Terimakasih atas sajian pertarungan yang menarik ini Master Oda. 

Obrolan Menarik Keluarga Charlotte

Rasanya ini pesta teh terburuk yang pernah dialami oleh kumpulan Bajak Laut yang dilatar belakangi oleh keluarga Charlotte.

Sudah di konfirmasi oleh Mont-d'Or jumlah petarung yang disiapkan di Pulau Kakoo untuk menyambut Luffy adalah sekitar puluhan ribu orang.

Jumlah yang sangat fantastis bukan?

Disana ada Raisin yang mencoba membayangkan dan memikirikan apa yang akan dilakukan ketika ia berada di posisi Luffy. Sementara Yuen dibelakangnya hanya mengiyakan.

Yuen terlihat cukup menggemaskan yaa.

Ada pula Charlotte Decuplets yang memperdebatkan bahwa Katakuri tidak akan kalah.

Ya. Lagi pula semua keluarga Charlotte pasti berfikiran seperti itu.

Waktu zaman Cracker juga gitu. Ternyata ketika Luffy datang di WCI semuanya kalah juga.

Hahahahhahaa.

Tapi ternyata tetap saja yang meragukan Katakuri. Entah siapa dia pada panel pertama seseorang bertanya, 

"Apa mungkin Katakuri bisa kalah?"

Kemungkinan adik kecil yang membawa pisau mirip Shinigami yang sedang dipukul itu adalah seseorang menanyakan akan hal ini. 

Haha.

Lucu kali kamu dik.

Kemudian di Pulau Whole Cake ada Mont-d'Or yang berbicara bahwa bahkan Raja Bajak Laut Roger sekalipun akan kalah jika menghadapi pasukan Big Mom saat ini.

Hmm...

Yang bener bae?

Disaat keluarga yang lain sedang menyibukan diri, Mont-d'Or malah membuang waktunya untuk berdebat dengan Morgans. 

Morgans ternyata berharap Topi Jerami bisa kabur. Karena hal ini adalah berita yang luar biasa. 

Berbeda jika Topi Jerami tertangkap dan dibunuh lalu diberitakan. Rasanya hal ini sudah sangat biasa. Pembaca juga sudah bosan mendengar berita itu. 

Obrolan antara keluarga Charlotte dan juga aliansinya cukup menarik juga.

Rencana Pelarian Diri dari WCI

Ketika keluarga Charlotte berfikir akan segera menangkap Topi Jerami, lain halnya dengan Bajak Laut Firetank. Mereka sudah  mulai putus asa.

Bahkan Bege mengajak seluruh kru-nya untuk menghadapi kematian. Ia berkata,

"Jangan gentar! Kita mungkin berasal (lahir) dari tempat yang berbeda. Tetapi ketika kita dihadapkan dengan kematian, maka kita akan hadapi bersama-sama."

Sebenarnya apabila ia ingin lari dari kejaran Big Mom, ia bisa tinggalkan kue itu sejak berada di dekat pulau Minuman keras. Ia sengaja menambah jarak demi Chiffon. Ia benar-enar orang yang sangat sayang pada keluarganya.

Ya. Lagi-lagi banyak orang yang makin sayang deh sama Bege. Termasuk gue. :D

Kemungkinan bagian layar kapal Nostra Castello telah ikut terbakar.

Saat ini sosok Big Mom tidak terlihat. Begitu pula dengan Perospero yang mengikuti kapal Bege dari belakang. 

Apakah Big Mom akan semakin kurus saja yaa?

Sementara kru Smoothie mengejak Thousand Sunny. Disana ada Nami, Jinbe, Chopper, Carrot dan Brook yang mempertanyakan tentang Luffy.

Apakah ia benar akan kembali?

Tenang Luffy jelas akan kembali.

Sosok yang tidak disangka-sangka ternyata muncul.

Siapa dia?

Dia adalah Nazoms

Nazoms The Mysterious Savior

Ya. Siapa itu Nazoms.

Aneh sekali. Ia terlihat menggunakan topeng. 

Aku sama sekali tidak mengenalnya.

"Gaoh!!"

Oalaahhh....

Ternyata Pekoms.

Tidak bisa disangka, ternyata sosok yang akan muncul disana adalah Pekoms ditambah paket yang bisa keluar masuk cermin (Brulle).

Apakah Pekoms melihat bahwa Pedro mengorbankan diri demi mereka (Topi Jerami)?

Bagaimana nasib Pekoms setelah menyelamatkan Topi Jerami?

Apakah Brulle mengenal Pekoms?

Hmm...

Kemungkinannya Pekoms pun akan ikut berkhianat.

Pikiranku memaksa Pekoms harus berkhianat. Sudah lama ia merantau, saatnya pulang kembali untuk membela tanah air memberikan peran dan serta dalam pertempuran melawan Kaido di Wano.

Apabila ia masih bersama Big Mom, tentu saja ia tidak akan bisa ikut andil dalam pertarungan besar nanti.

Ya. Gitu deh..

Saya sendiri tidak tahu Pekoms masuk dari mana dan akan keluar lewat mana. Apakah Pekoms akan membawa Luffy keluar melalui cermin di Pulau Kakao itu?

Ah.. Terlalu beresiko.

Tapi disana juga ada Sanji.

Sanji bisa apa ya disana?

Hmm...

Mungkin akan ada sedikit bentrokan besar. Tapi aku kurang tahu siapa dengan siapa.

Ah lupakan.

Kita lanjutkan pada panel antara dua orang yang sedang asmara saja.

Kisah Cinta Sanji dan Pudding Berakhir?

Sejak awal kisah cinta ini sebenarnya tidak pernah ada. Jangankan direncanakan, keduanya mungkin tidak menginginkan hal ini terjadi.

Ya. Mereka pada dasarnya adalah musuh.

Sanji dan Pudding dipertemukan oleh kesalahan. Keduanya khilaf.

Hahahahhahaaa.
Sebatang Doeloe
Setelah bermusuhan bahkan rencana pembunuhan, mereka akhirnya bekerja sama. Mulai dari pembuatan kue sampai percobaan penyelamatan Luffy kali ini.

Sanji tentu tidak ingin Pudding terlibat lebih jauh lagi. Jika iya terlibat lebih, kemungkinan ia akan terbunuh.

Ya. Terlahir sebagai seorang Charlotte benar-benar serba salah. Sama seperti perasaan cinta ini. Jatuh di tempat dan waktu yang salah.

Romansa cinta pun semakin tumbuh.

Namun...

Pada akhirnya ternyata Sanji sendiri yang memutuskan untuk berpisah dengan Pudding.

Ngg...

Sedih banget yaaa?

Pudding pun bergerak. Ia mengambil sebatang rokok yang sudah menyala. Apakah kau tau apa yang akan terjadi?

Kemungkinan pertama Pudding akan berkata,

"Sanji! Berhenti merokok! Nanti kamu impoten."

Hahahahhaaa.

Atau..

"Sanji! Merk rokokmu apa?"

Hehehehehee.

Bisa juga..

Mmmpphh...

Saya rasa ini akan menjadi hal yang sangat aneh. Jujur aku tidak yakin, apakah Oda akan memberikan sentuhan romansa yang terlalu vulgar di One Piece.

Ahh.. 

Sebelumnya Reiju juga pernah mencium Luffy. 

Apakah adegan ciuman akan diadakan lagi?

Aku tidak tahu.

Saya pikir Pudding juga mungkin ingin pergi bersama Sanji.

Hahahaha.

Rasanya aku malu sendiri membaca chapter ini. Mengingat kisah cintaku saja tidak sebaik mereka berdua.

Mungkin aku harus berlajar bagaimana cara yang benar untuk berpisah.

Oh tidak.

Seharusnya aku belajar bagaimana cinta agar bisa tetap bertahan.

Chapter lanjutan besok mungkin akan menjawab semua pertanyaan kita nanti.

Sampai bertemu lagi di pembahasan one piece lainnya. Chapter 897 kayanya tetap hadir minggu depan.

Hehe.



Salam hangat,
Penulis



Image:


#reijuvinsmoke
#topijeramibandung

Comments

Popular posts from this blog

Faq Peta Dunia One Piece

FAQ Lokasi Peta Dunia One Piece Q : Gimana sih bentuk planet dunia OP? A : Planet di dunia OP adalah planet yang sama sekali berbeda dengan planet bumi yg kita tinggali ini. Secara garis besar planet OP terdiri dari 1 benua dan 1 lautan yang mengeliingii dunia yaitu : Red Line dan Grand Line. Posisi Red Line dan Grand Line saling tegak lurus sehingga bertemu di dua titik yaitu Reverse Mountain dan Mariejoa. Akibat petemuan 2 titik itu, lautan di planet OP terbagi lagi menjadi empat yaitu East Blue, South Blue, North Blue dan West Blue. Q : Jelasin tentang  Red Line  dong! A : Red line adalah sebuah benua raksasa yang mengelilingi dunia OP. Saking raksasanya, ukuran Red Line jauh melebihi pulau2 lain di planet OP. Sejauh ini ada 3 tempat yg sudah dikenal di Red Line yaitu Reverse Mountain, Mariejoa dan Merman Island. Reverse Mountain  Adalah sebuah gunung raksasa yang puncaknya tak terlihat saking tingginya. Di sini terdapat empat buah arus kanal

PENJELASAN GOMU GOMU NO RED HAWK YANG MENGELUARKAN API

Gomu Gomu no Red Hawk Gomu gomu no Red Hawk Red Hawk pertama kali diperlihatkan Luffy di manga ketika melawan Hody. Bisa dibilang merupakan versi penambahan haki dari jurus Gomu gomu no Jet Bullet. Ketika masuk dalam mode Gear Second, Luffy memanjangkan kemudian mengeraskan lengannya dengan buso haki. Ketika dikokang (lengan bergerak maju), lengannya terbakar, menghasilkan aliran api. Ketika serangan mengenai target, akan tercipta ledakan yang besar, walaupun di bawah laut sekalipun. Di dunia nyata, Redhawk merupakan jenis revolver yang dibuat oleh Ruger (perusahaan pembuat senjata api).  Kanji dalam penamaan jurus ini (dibaca harfiah menjadi "hikenjuu") bisa jadi merupakan tribute untuk mendiang Portgas D Ace. Gomu Gomu no Red Hawk Di animenya bahkan muncul bayangan Ace ketika Luffy menggunakannya pertama kali, haha. cmiiw Ya. Itu dia penjelasan mengenai mengapa gomu gomu no red hawk milik luffy yang bisa mengeluarkan api. xD Mant

Spoiler Manga One piece Ch.848

Judul: Selamat Tinggal / Good Bye Cover Bewarna: SHP dengan Mantel Merah di hutan bersalju Big Mom tidak marah dengan kata-kata Luffy. Dia bilang dia akan membiarkan apa pun karena dia akan mendapatkan kekuatan Germa dan kotak harta karun (Tamatebako) besok. Kamar Sanji Sanji terpincut dengan Purin. Di sisi lain, dia khawatir tentang Baratie. Kamar Purin Big Mom menolak gaun yg ingin dipakai Purin. Purin diberitahu untuk memakai gaun yg Big Mom siapkan. Purin berdiri di balkon dibawah hujan. Dia terbayang Lola, yang lari dari rumah dan mengatakan ia akan memutuskan pernikahannya sendiri. Istana Whole Cake Pedro terus mengamuk dengan pedang dan bomnya. Smoothy terus berkomunikasi dengan Tamago, yang mengejar Pedro. Brook masuk ke ruang harta dan menguncinya dari dalam. Tamago bicara kepada Smoothy melalui Den Den Mushi untuk tidak membunuh Brook karena Big Mom ingin makhluk langka seperti dia. Ruang Harta tentara catur menyerang Brook, tapi ia men